Cara Membuat Lem Bekas Sticker Hilang Tuntas
Bekas Lem |
- Sediakan minyak kayu putih (tidak perlu di tuang dari botolnya) dan juga kain kasar untuk menggosok permukaan bekas menempel stiker.
- Selanjutnya, teteskan minyak kayu putih pada permukaan bekas stiker dan begitupun pada kain tersebut.
- Gosok secara berputar seperti membentuk lingkaran kecil berkali-kali pada permukaan bekas lem. Awalnya lem akan tampak belepotan dan semakin melekat, tapi lama kelamaan lem akan terlihat menggumpal layaknya upil jika terus digosok. Setelah itu, tinggal menggulung lem tersebut dengan permukaan kain yang lain untuk mengambil gumpalan tersebut.
- Terakhir, teteskan sekali lagi minyak kayu putih pada permukaan benda yang telah dibershkan lemnya untuk memperoleh permukaan benda yang semakin bersih dan mengkilap.
Baca cara membuat lainnya :
- Cara Membuat / Mengaktifkan Internet Banking BCA
- Cara Membuat Bekas Lem Hilang
- Cara Membuat BMT - Koperasi Syariah
- Cara Membuat Jawaban Terbaik di Yahoo Answer
- Cara Membuat Koin Berkarat Baru Lagi
- Cara Membuat Background Blog Bergambar
- Cara Membuat Blog Ramai Pengunjung
- Cara Membuat Cake Ulang Tahun (Kue Ultah)
- Cara Membuat Email Facebook
Tidak ada komentar:
Posting Komentar